Enter your keyword

Kuliah Tamu 20 September 2019: Anneke Prasyanti

Kuliah Tamu 20 September 2019: Anneke Prasyanti

Kuliah Tamu 20 September 2019: Anneke Prasyanti

Kuliah tamu Jumat, 20 September 2019 menghadirkan Ibu Anneke Prasyanti, tenaga ahli Menteri Pariwisata Republik Indonesia yang memaparkan topik: Pariwisata Berbasis Lokalitas: Tantangan dan Potensinya.

Kuliah tamu diikuti oleh para mahasiswa dan juga para praktisi dan pemerhati pariwisata yang menyempatkan diri untuk hadir.

Dalam paparannya, Anneke Prasyanti menjelasakan beberapa program yang telah dijalankan oleh Kementrian Pariwisata Republik Indonesia untuk mengangkat potensi-potensi wisata berbasis lokalitas di Indonesia melalui beberapa program seperti Homestay Nusantara, bekerjasama dengan beberapa instansi serta beberapa potensi dan tantangan yang muncul di lapangan.

Presentasi kuliah tamu dapat diakses di sini.

Video presentasi kuliah tamu dapat diakses di sini.

Foto-foto oleh tim dokumentasi Anneke Prasyanti.

 

Powered by TranslatePress »