Inspirasi, Ilmu, dan Kolaborasi!
Program Studi Arsitektur ITB Berbagi: Inspirasi, Ilmu, dan Kolaborasi! Dari exhibition mahasiswa hingga workshop dan bimtek akreditasi, Program Studi Arsitektur ITB terus berbagi ilmu dan pengalaman proses akreditasi internasional KAAB! Pameran Visitasi KAAB – Ruang eksplorasi ide dan inovasi arsitektur dari berbagai tingkat studi. Bimbingan Teknis Akreditasi Internasional – Memperkuat kualitas pendidikan arsitektur dalam negeri […]