Enter your keyword

Kuliah Tamu-30 Oktober: Jan Hensen

Kuliah Tamu-30 Oktober: Jan Hensen

Pada hari Selasa, 30 Oktober 2018, Arsitektur ITB kedatangan tamu dari TU Eindhoven. Prof. Jan Hensen, professor di bidang simulasi bangunan, memberikan kuliah tamu tentang pemanfaatan simulasi bangunan dalam desain dan riset di bidang arsitektur. Garis besar presentasi beliau antara lain: urgensi simulasi kinerja bangunan saat ini, benefit dari adanya program computer untuk simulasi kinerja […]

Arcasia Student Jamboree 2018

Arcasia Student Jamboree 2018

ARCASIA (Architects Regional Council ASIA) Student Jamboree merupakan sebuah acara yang diadakan tiap 2 tahun sekali dan ditujukan untuk mahasiswa arsitektur dari seluruh penjuru Asia untuk berkumpul, berdiskusi, dan berkolaborasi. ARCASIA sendiri merupakan bagian dari acara ACA (Asian Congress of Architects), konferensi yang ditujukan untuk para arsitek yang di tahun 2018 ini, diadakan di Jepang […]

Kuliah Tamu-16 Oktober 2018: Florian Heinzelmann

Kuliah Tamu-16 Oktober 2018: Florian Heinzelmann

Pada Selasa 16 Oktober 2018, diadakan kuliah tamu sebagai bagian dari kuliah instruksional Studio Perancangan Arsitektur III (AR-3190) yang mengundang Bapak Florian Heinzelmann seorang arsitek dan sekaligus pendiri konsultan arsitektur SHAU memberikan paparan tentang Respon Kreatif Pada Konteks Perkotaan (Creative Responses to the Urban Context). Dalam kuliah ini, Beliau memberi wawasan tentang bagaimana seorang arsitek […]

Tim Arsitektur ITB Untuk Palu dan Donggala

Tim Arsitektur ITB Untuk Palu dan Donggala

Program Studi Arsitektur ITB dengan tim yang diketuai oleh Dr. -Ing Andry Widyowijatnoko beserta kelompok mahasiswa S1 dan S2 dari peserta mata kuliah Topik Khusus dan Ikatan Mahasiswa IMA-MARKA telah membangun beberapa tenda Huntara (Hunian Sementara) dan tenda untuk aktivitas komunitas di area bencana di Palu, Sulawesi Tengah. Tim bekerja di bawah kooordinasi dari Satgas […]

Kuliah Lapangan 25 Oktober-Proyek Asrama di Kampus ITB Jatinangor

Kuliah Lapangan 25 Oktober-Proyek Asrama di Kampus ITB Jatinangor

Program Studi Arsitektur ITB mengadakan kuliah lapangan untuk peserta mata kuliah AR3120 Studio Konstruksi dan Bahan 2. Kuliah lapangan dilakukan pada Hari Kamis, 25 Oktober 2018, dengan mengunjungi proyek konstruksi Asrama Mahasiswa ITB Jatinangor yang berada di kampus ITB Jatinangor. Dari kunjungan ini, mahasiswa belajar mengenai konstruksi bangunan dengan beton pracetak. Oleh karena bangunan Asrama […]

Kuliah Tamu-9 Oktober 2018: Endy Subijono

Kuliah Tamu-9 Oktober 2018: Endy Subijono

Kuliah tamu Selasa, 9 Oktober diberikan oleh Ir. Endy Subijono, IAI dengan judul: Pasca Undang-Undang Arsitek: Tantangan dan Tanggung Jawab Profesi. Kuliah ini dihadiri oleh mahasiswa Tingkat 4 dan beberapa mahasiswa S2 serta staf pengajar Arsitektur ITB. Dalam paparannya, Endy Subijono menjelaskan ruh UU Arsitek untuk melindungi masyarakat (pelindungan masyarakat)-bukan arsiteknya, dengan cara mengatur praktek […]

Kunjungan Program Studi Arsitektur UKDW Yogyakarta

Kunjungan Program Studi Arsitektur UKDW Yogyakarta

Pada Rabu 17 Oktober 2018, sebanyak 60 mahasiswa, 4 asisten dosen dan 4 dosen muda dari Program Studi Arsitektur Universitas Kristen Duta Wacana melakukan kunjungan ke Program Studi Arsitektur ITB. Pada kesempatan ini rombongan diterima oleh Dibya Kysuala, ST., MT ditemani oleh Ir. Mahatmanto, MT yang juga merupakan dosen UKDW dan mahasiswa S3 di Arsitektur […]

Joint Studio- Program Studi Arsitektur Universitas Pancasila Jakarta

Joint Studio- Program Studi Arsitektur Universitas Pancasila Jakarta

Dimulai dari Akhir Agustus 2018 hingga 10 Oktober 2018, sebanyak 16 mahasiswa tingkat 2 Program Studi Arsitektur Universitas Pancasila Jakarta mengikuti Studio Perancangan Arsitektur I di Program Studi Arsitektur ITB. Kelima belas mahasiswa ini berbaur dengan mahasiswa dari ITB dan mengikuti keseluruhan proses studio hingga pengumpulan dan review Tugas I, termasuk mengikuti kuliah instruksional, field […]

Kunjungan SMA BPK Penabur Harapan Bangsa Jakarta

Kunjungan SMA BPK Penabur Harapan Bangsa Jakarta

Pada Kamis, 11 Oktober 2018, Program Studi Arsitektur ITB menerima sekitar 50 siswa dengan 3 guru pembimbing SMA BPK Penabur Harapan Bangsa, Jakarta. Rombongan diterima oleh Tubagus Muhammad Aziz Sulaiman, ST., MA dan Dibya Kusyala, ST., MT. Para siswa diberikan penjelasan mengenai sekolah arsitektur, prospek kerja lulusan arsitektur dan lainnya serta diberi kesempatan untuk melihat-lihat […]

Kuliah Tamu-14 September 2018: Sigit Wisnuadji

Kuliah Tamu-14 September 2018: Sigit Wisnuadji

Sebagai bagian dari kuliah instruksional Studio Perancangan Arsitektur III (AR-3190) maka pada Jumat, 14 September diadakan kuliah tamu dengan mengundang Bapak Sigit Wisnuadji seorang arsitek dan urban designer untuk memberikan paparan tentang Perencanaan dan Perancangan Fasilitas Publik di Kota Bandung. Kuliah ini memberikan wawasan tentang pendekatan, metode dan prosedur perencanaan, perancangan dan proses konstruksi beberapa […]

Powered by TranslatePress »