WEBINAR SAPPK
- Posted: August 3, 2020
- By: adminarsi
- Category: Activities / NEWS / Diskusi / publication / Riset / Seminar / Seminar dan Konferensi
Pilihan Perumahan Kaum Muda di Masa New Normal
Pilihan Perumahan Kaum Muda di Masa New Normal
Summer camp 2020 – 1
Pada acara ITB CEO-NET yang diselenggarakan di Aula Barat ITB tgl 1 Oktober 2019, Ir. Permana, MT, staf pengajar Program Studi Arsitektur mendapatkan kesempatan memaparkan hasil riset inovasi dan perencanaan ekosistem/ platformnya kepada Bapak Menteri/ Kepala Bapenas RI dan juga kepada Rektor ITB. Atas capaian riset yang sudah sampai TKT 8 menuju TKT 9 ini, […]
Selamat kepada tim yang terdiri dari Permana, ST., MT. dosen Program Studi Arsitektur, Dimas Nurhariyadi, tim riset KK Teknologi Bangunan dan Mariska Pratimi, mahasiswa S2 riset Arsitektur ITB yang berhasil menjadi Juara Favorit dalam Idea Competition yang diselenggarakan oleh Perumnas. Program ini merupakan program tahun pertama yang akan rutin digulirkan setiap ulang tahun Perumnas berupa kompetisi […]
Rumanaga merupakan sebuah inovasi produk riset berupa rumah prapabrikasi hasil pengembangan dari rumah Kampung Naga. Fokus pengembangannya adalah pada penyempurnaan komponen arsitektural bangunan rumah yaitu dinding, lantai, dan komponen struktural lebih modern dan dapat dipabrikasi. Salah satu komponen yaitu dinding dan lantai dibuat menjadi bentuk panel sehingga dapat dipasang dengan mudah dan diterima oleh masyarakat […]